4 Hal Utama dalam Nosva

Savers tercinta, sudah saatnya untuk membuktikan semua yang sudah lama yang kita gunakan. Maka, Savers harus memahami apa yang harus dilakukan ketika ingin bernostalgia bersama Java / Symbian.
Home » , , , , , » The Sims : Pembukaan Permainan

The Sims : Pembukaan Permainan

Posted by Nostalgia Java on Rabu, 11 September 2019

Penghidupan Suara
The Sims : Pembukaan Permainan - Sobat Java sekalian, seperti yang kita ketahui, bahwa The Sims adalah salah satu game yang paling laris. Kali ini, saya akan jelaskan bagaimana cara untuk menjalankan The Sims untuk pertama kalinya.

1. Buka aplikasi J2ME.
Aplikasi J2ME
2. Setelah itu, pilih The Sims 3.
Aplikasi Java saya 
3. Muncul pertanyaan seperti ini. 
Pilih suara 
4. Tunggu beberapa saat.
Proses loading 
4. Maka akan muncul tampilan The Sims.
Tampilan The Sims 
5. Pilih Start Game untuk mulai permainan.
Main Menu The Sims
6. Saat muncul Select Game, pilih Sims yang sudah dipakai. Dan jika ada Sims yang sudah dibuat, maka tekan 8 / panah bawah untuk pindah ke bawah. Dan pilih Select.
Pemilihan Sims
7. Pada tulisan "Create A Sim", yang gambar dadu artinya bisa diacak.
Preset
8. Tekan 8 untuk pilih jenis kelamin.
Gender
9. Setelah itu, pilih warna kulit yang sesuai kepribadian kamu.
Skin Color
10. Kemudian ,pilih gaya rambut yang cocok.
Hair Sytle
11. Pilih warna rambut. Saya sarankan, warna rambut yang pas adalah warna hitam.
Hair Color
12. Setelah itu, pilih warna baju yang bisa kamu sesuaikan.
Shirt Color
13. Kemudian, pilih lengan baju. Bisa gunakan lengan panjang atau yang pendek.
Sleeve Length
14. Jika pilih lengan panjang, kasih warna pada lengan baju tersebut. Dan jika tidak, maka tekan 8 untuk pilih warna celana.
Pants Color
15. Setelah itu, pilih kecocokan celana. Bisa jadi pakai celana panjang atau yang pendek.
Pants Length
16. Sama seperti nomor 14, namun yang berbeda hanya celana saja.
Leg Color
17. Terakhir, adalah memilih warna sepatu.
Shoe Color
18. Setelah selesai, pilih kepribadian yang benar-benar kamu pilih. Setelah itu, tekan L untuk melanjutkan.
Persona
19. Kemudian, pilih karakter yang kamu suka. Diminta 5 untuk melanjutkan.
Trader
20. Contoh Traits saya yang satu ini. Pilih L untuk membuat nama.
Contoh Traits saya 
21. Pilih nama untuk Sims kamu.
Name Your Sims
22. Pilih Yes untuk mulai permainan dengan Sims baru.
New Game
23. Tunggu sebentar.
Loading
24. Baca informasi yang tertera di sini. Disitu kalian akan diajarkan cara bermain The Sims.
Information
Bagaimana? Mudah, kan?

Demikian The Sims : Pembukaan Permainan kali ini. Semoga bermanfaat. Jika ada yang mau bertanya tentang The Sims, silakan berkomentar di bawah berikut. Salam Java! Selamat bermain. 

Thanks for reading & sharing Nostalgia Java

Previous
« Prev Post

0 komentar:

Posting Komentar

Pengikut

Total Tayangan

Cari Blog Ini

Translate